Jawaban:
7 perbuatan yang harus kita layani pada keluarga :
1. Kita harus berbicara sopan santun kepada orang tua dan sanak saudara.
2. Menjaga adab terhadap keluarga
3. Mempunyai akhlak yang terdidik
4. Bertingkah laku yang baik
5. Menjawab dengan nada yang lebih rendah dari pada orang tua
6. Beramal baik
7. Bertanggung jawab dan dapat di percaya